Jumat, 17 Desember 2010

Training Effective Communication Skills

Pada Tanggal 27-29 Desember 2010, B-Excellent Consultant akan menyelenggarakan pelatihan Communication Skills, yang bertempat di Wisma MM UGM. Pelatihan juga akan diikuti oleh peserta dari Balianta Mas, Artha Mulia Utama, PDAM Tanggerang, PPA Jakarta dan beberapa calon peserta yg masih dalam proses pendaftaran.
Berikut materi yg akan dipelajari dalam training ini :


EFFECTIVE COMMUNICATION SKILLS

Deskripsi
Ketrampilan berkomunikasi saat ini sudah merupakan bagian yang penting dalam kehidupan seorang eksekutif. Bagi kebanyakan karyawan, baik atasan maupun bawahan, kemampuan berkomunikasi seringkali menjadi kendala terbesar bahkan sangat menentukan kesuksesan kerja dan karirnya. Apalagi bagi para pemimpin, keahlian ini akan menentukan tingkat pengaruh dan dampak yang dapat ditimbulkan bagi para pengikutnya Ketrampilan yang tinggi dalam hal ini akan menjadi asset utama bagi seseorang yang sedang meniti jalur karirnya.

Materi Pelatihan
1.       Konsep dan proses komunikasi (interpersonal & organizational Communication)
2.       Komunikasi dan usaha memahami orang
3.       Berbagai hambatan dalam berkomunikasi
4.       Meningkatkan efektifitas komunikasi dengan pengenalan bahasa tubuh
5.       Hubungan antar pribadi dalam komunikasi.
6.       Komunikasi efektif.
7.       Membaca bahasa tubuh dan isyarat terselubung.
8.       Teknik mendengar dan menjawab pertanyaan.
9.       Teknik komunikasi menang-menang
10.   Memahami pribadi bermasalah dan solusi efektif

Peserta
Manajer dan staf dari semua fungsi dalam manajemen (Pemasaran, Produksi, Keuangan dan Sumber Daya Manusia)

Instruktur
Bambang Wahyu Nugroho
Pengalaman di bidang Komunikasi Publik

Harga : Rp.3.500.000/orang (Fasilitas : Training Kit, Souvenir, Modul)

Bagi anda yg berminat mengikuti pelatihan ini dapat menghubungi :
B-Excellent Consultant
Telp.. : 0274-7855441, Fax. : 0274-414137
email : bxcellentconsultant@yahoo.com
CP. Sukman J. Putra (081215757868)

Minggu, 05 Desember 2010

Yogya Aman & Nyaman Dikunjungi


Yogyakarta, Kompas.com Gubernur DI Yogyakarta Sultan Hamengku Buwono X menegaskan, Yogyakarta aman dikunjungi bagi para wisatawan. Ia mengajak semua warga masyarakat dari segala penjuru Tanah Air dan wisatawan mancanegara tidak ragu datang berkunjung dan berwisata ke Yogyakarta.
Sultan mengungkapkan hal itu saat membuka Kenduri Jogja, Minggu (5/12/2010) di titik Nol Kilometer, Yogyakarta. Kenduri Jogja yang menyajikan ratusan tumpeng ini dirancang Pemerintah Kota Yogyakarta untuk membuka mata bahwa pascaletusan Gunung Merapi, Yogyakarta masih aman dan nyaman dikunjungi bagi siapa saja.
"Kita perlu mewartakan kepada saudara-saudara kita bahwa Yogya aman. Yogya tetap akan menjaga keamanan bagi semua warga yang akan datang ke Yogya," ungkap Sultan.

Petikan berita yg diterbitkan Kompas diatas, menyatakan bahwa kondisi Yogyakarta saat ini sudah kembali normal, sehingga bagi para wisatawan dan calon peserta training tidak perlu merasa ragu untuk training dan berkunjung ke Jogja.

Salam,
Bxcellent Consultant

Training Instrumentation Process Control

Pada tanggal 14-16 Desember 2010, Bxcellent Consultant akan menyelenggarakan training Instrumentation Process Control di Wisma MM UGM, Yogyakarta. Berikut Materi Pelatihan yg akan dibahas dalam training tersebut :

Instrumentation Process Control

Deskripsi:
Bidang kontrol/ instrumentasi dalam dunia industri mempunyai peranan yang sangat significant, apalagi dalam proses yang membutuhkan presisi, kehandalan dan keamanan sistem. Instrumentasi industri telah menjadi bidang yang memberikan manfaat yang sangat besar terutama dalam kegiatan otomatisasi industri. Sistem Instrumentasi merupakan sebuah sistem yang meliputi pengaturan variable-variabel seperti temperature (temperature), tekanan (pressure), aliran (flow) dan kecepatan (speed). Variable-variable ini merupakan keluaran yang harus dijaga tetap sesuai dengan keinginan yang telah ditetapkan terlebih dahulu oleh operator yang disebut set point.
Dalam pelatihan ini peserta akan mempelajari tentang Logic Function, Operation, Instrumentasi Sistem Digital, sistem konstruksi, operasi, menghindari hazards dengan cara mengontrol process elektronik dan pneumatic, serta troubleshooting instrumentation system. Sehingga peserta akan mengerti dan paham  tentang instrumentasi, mengerti tentang dasar-dasar industrial process control.

Materi Pelatihan:
1.    Pneumatic and hydraulic pressure concepts
2.    Pressure, force, and strain sensors and calibrations
3.    Level detectors and calibrations
4.    Fluid and gas flow concepts
5.    Flow detectors
6.    Typical problems in instrumentation systems
7.    Smart instrumentations
8.    Instrumentation data communications and networks
9.    Trends in sensors and instrumentations
10.  Designing and installing instrumentation systems
11.   Troubleshooting instrumentation systems

Peserta : Technician, Maintenance Departement, Electrical Departement.

Instruktur : Ir. Teguh Santoso
Praktisi dan Trainer Bidang Instrumentasi dan Kontrol

Bagi yg berminat mengikuti training tersebut, dapat menghubungi :

PT. BEXCELLENT MITRA CEMERLANG
BXcellent Consultant
Telp. 0274-7855441, Fax. 0274-414137
Email : bxcellentconsultant@yahoo.com
CP. Sukman J. Putra (081215757868)

Salam Excellent

Good People atau excellent people dalam perusahaan adalah asset yang sangat berharga bagi perusahaan sebagai modal agar dapat memenangkan persaingan bisnis yang semakin kompetitif. Hal ini sudah terbukti dengan munculnya perusahaan-perusahaan yang dapat melakukan terobosan dalam berbagia bidang dan menjadi leader dalam bisnisnya karena dukungan sumber daya manusia yang benar-benar excellent. Untuk memperoleh sumber daya manusia (SDM) tersebut, tentunya tidak hanya take for granted tetapi perlu effort dari perusahaan secara sungguh-sungguh dari berbagai tahapan proses yang harus dilakukan mulai dari awal yakni proses recruitment, hingga proses pengarahan, assessment, pelatihan dan penerapan sistem manajemen SDM yang baik.
Berangkat dari pemikiran tersebut, kami hadir dan mencoba memberikan alternatif solusi bagi perusahaan yang telah mempunyai visi untuk mengembangkan SDMnya menjadi good people atau excellent people. Kami tawarkan berbagai service berkaitan dengan pengembangan sistem manajemen SDM, konsultasi, modul-modul pelatihan pengembangan SDM dan jasa recruitment serta assessment.
Kami sangat menyadari bahwa untuk dapat memberikan service yang benar-benar excellent tentunya membutuhkan resource yang excellent pula sehingga kami. Dengan ini kami berani memantapkan motto kami "Excellent Service for Excellent People".

Salam,
BXcellent Consultant